8 Maret 2025rambu rambu lalu lintasRambu Lalau Lintas adalah bagian dari perlengkapan jalan yang telah memiliki kekuatan hukum karena sudah termuat dalam peraturan perundang – undangan di indonesia yang apabila tidak dipatuhi akan memiliki konsekuensi hukum yang mengikat.
Rambu lalu lintas ditempatkan di sepanjang jalan raya, baik di perkotaan maupun di pedesaan. Rambu lalu lintas biasanya dipasang di lokasi strategis seperti persimpangan jalan, perlintasan pejalan kaki, dan tempat-tempat berbahaya lainnya.